Headlines News :
Home » , , » Tips Memilih Baju untuk bayi

Tips Memilih Baju untuk bayi

Written By Unknown on Minggu, 29 Juli 2012 | 18.09

Berbicara tentang pakaian bayi, pasti anda sudah tahu jika jumlah pakaian bayi yang akan dibeli jangan terlalu berlebihan. Karena pakaian bayi hanya bisa digunakan maksimal 3 bulan karena pertumbuhan bayi sangat cepat.

Sama dengan perlengkapan bayi lainnya seperti sepatu bayi, topi bayi dan lainnya tidak akan bertahan lama karena di usia 3 bulan tidak akan cukup lagi. Para orang tua pusing jika harus memenuhi perlengkapan bayi yang harganya tidak murah.

Pakaian bayi yang dijual di department store atau mall harganya lebih tinggi dibanding di grosir baju bayi. Apalagi dengan perlengkapan bayi dan kebutuhan lainnya yaitu kereta dorong bayi, boks bayi, tempat mandi bayi, peralatan makan dan minum dan lainnya.

Untuk itu disarankan jika anda ingin membeli pakaian bayi dan perlengkapan bayi lainnya, pilihlah tempat grosir baju bayi karena harga lebih terjangkau. Serta kualitas yang ditawarkan pun beraneka ragam, tidak kalah dengan yang ada di baby shop.

Saat ini pakaian bayi sudah mengalami perkembangan, seperti contoh banyak baju bayi yang mencontoh dari beberapa tokoh kartun atau binatang sehingga pakaian terlihat lucu dan sangat digemari anak-anak.

Bahkan penjual pakaian bayi banyak menjual dagangannya di pinggiran jalan atau dipasar rakyat dengan berbagai model, corak dan warna-warna mencolok.

Sangat mudah dan terjangkau bagi anda yang memiliki budget yang tidak terlalu banyak. Yang paling utama dalam memilih pakaian bayi yaitu bahan pakaian bertekstur lembut, menyerap keringat, tidak terbuat dari bahan berbahaya bagi bayi. Dengan begitu anda bisa membeli dengan jumlah banyak, karena bayi sangat sering berganti pakaian tiap harinya. Hindari memakai bayi anda pakaian bayi yang sudah tersimpan cukup lama, karena bahan pakaian lama akan memberikan ketidaknyamanan bagi si kecil.
Share this article :

0 comments:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Support : Mobile Phone | Phone Cell | Games Online
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Rasaid'OnLine | INFORMASI MEDIA INTERNET | - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Mas Template